Tag: pembantu rumah tangga

Apakah Ada Bonus Akhir Tahun untuk ART? Simak Penjelasannya!

Bonus akhir tahun umumnya berlaku bagi karyawan di sebuah perusahaan, bagaimana dengan ART? Memberikan bonus kepada asisten rumah tangga adalah bentuk apresiasi yang penting. Bonus tidak hanya meningkatkan motivasi kerja ART, tetapi juga memperkuat hubungan baik antara majikan dan ART. Namun, kapan sebenarnya waktu yang tepat untuk memberikan bonus? Simak tips berikut untuk memahami hal…
Read more

5 alat elektronik rumah tangga yang ART wajib kuasai

5 Alat Elektronik Rumah Tangga yang ART Wajib Kuasai

Dalam rumah tangga modern, berbagai alat elektronik membantu mempercepat dan mempermudah pekerjaan rumah. Agar pekerjaan lebih efektif, ART (Asisten Rumah Tangga) harus terbiasa menggunakan beberapa barang elektronik ini. Selain menghemat waktu, alat-alat ini juga memastikan kebersihan dan kenyamanan di rumah tetap terjaga. Mesin Cuci Mesin cuci adalah alat elektronik rumah tangga yang sangat penting. Dengan…
Read more

Gaji Asisten Rumah Tangga

Gaji Asisten Rumah Tangga: Gaji Besar Tidak Menjamin ART Betah

Gaji asisten rumah tangga (ART) dengan nominal yang besar bagi sebagian majikan dianggap dapat mempengaruhi ART betah bekerja. Namun, kenyataannya, gaji bukan satu-satunya faktor yang menentukan kenyamanan dan kepuasan ART dalam bekerja. Artikel ini akan membahas mengapa gaji besar tidak selalu menjamin keberlangsungan kerja ART dan faktor-faktor lain yang perlu diperhatikan untuk menciptakan lingkungan kerja…
Read more

mencari asisten rumah tangga

Tips Mudah Mencari Asisten Rumah Tangga yang Terlatih

Mencari Asisten Rumah Tangga (ART) yang terlatih juga berpengalaman sering kali menjadi kesulitan bagi banyak keluarga, terutama di kota-kota besar. Dengan begitu banyak pilihan, menemukan kandidat yang tepat bisa menjadi tugas yang membingungkan. Namun, teknologi modern, terutama platform digital seperti Cicana, dapat memudahkan proses pencarian ART yang sesuai dengan kebutuhan Anda dan keluarga. Berikut adalah…
Read more

Do's & Don'ts: Aturan-Aturan untuk Majikan dan ART

Do’s & Don’ts: Aturan-Aturan untuk Majikan dan ART

Majikan dan ART adalah hubungan dalam rumah tangga yang kerap dipenuhi problema.Untuk itu, ada banyak hal yang harus diperhatikan ART dan Majikan, tentang hal yang harus dan tidak boleh dilakukan yang kerap dilupakan. Apa saja sih? Ini dia poin-poinnya: Do’s ART Terhadap Majikan Don’ts ART Terhadap Majikan Do’s Majikan Terhadap ART Don’ts Majikan Terhadap ART…
Read more

Jadwal Rutin Perawatan Rumah untuk Asisten Rumah Tangga

Jadwal Rutin Perawatan Rumah untuk Asisten Rumah Tangga

Siapa sih yang tidak ingin melihat rumah senantiasa bersih dan nyaman? Tentunya untuk menjaga kebersihan dan kenyamanan rumah kita perlu menjadwalkan rutin sejumlah perawatan rumah secara berkala. Bagi Bunda yang memiliki kesibukan dan sulit mengatur jadwal untuk membersihkan rumah, Bunda juga bisa meminta bantuan kepada ART dengan memberikan jadwal rutin sejumlah perawatan rumah. Apa saja…
Read more

Masalah Asisten Rumah Tangga: Alasan ART Tidak Betahan

Masalah Asisten Rumah Tangga: Alasan ART Tidak Betahan

Masalah asisten rumah tangga bisa banyak jenis dan faktornya. Kali ini kita akan membahas masalah ART yang tidak betahan, alias suka berhenti bekerja dalam waktu singkat dan berganti-ganti majikan. Banyak sekali alasan kenapa ART tidak betah di rumah majikan mulai dari tidak cocok dengan pekerjaan ataupun tidak cocok dengan majikan. Di kesempatan kali ini Cicana…
Read more

4 Daerah Asal ART: Berikut Kelebihan dan Kekurangannya

4 Daerah Asal ART: Berikut Kelebihan dan Kekurangannya!

Daerah asal ART sangat beragam, tapi ada beberapa daerah yang sering menjadi tempat persebaran ART paling banyak. Nah, sudah jadi hal umum nggak sih kalau kita yang tinggal di perkotaan besar tidak bisa lepas dari yang namanya ART/PRT/Pembantu untuk membantu kebutuhan rumah tangga. Pada tulisan kali ini, kita akan membahas dari sisi daerah asal atau…
Read more