Tag: tips mudik

tips mudik

Anti Rewel! Tips Mudik Nyaman dengan Balita yang Wajib Dicoba

Mudik bersama balita memang menantang, tapi bukan berarti harus penuh drama. Perjalanan jauh bisa membuat anak mudah bosan, rewel, bahkan tantrum. Apalagi jika mudik Anda tidak bersama ART atau Babysitter, semua kebutuhan dan keperluan anak selama mudik menjadi tanggung jawab bersama Anda dan keluarga. Namun, dengan persiapan yang matang dan strategi yang tepat, perjalanan bisa…
Read more

mudik lebaran

Rumah Aman Saat Ditinggal Mudik Lebaran: 5 Hal Ini Wajib Dilakukan

Mudik Lebaran adalah tradisi tahunan yang dinanti banyak orang untuk berkumpul dengan keluarga di kampung halaman. Namun, meninggalkan rumah dalam waktu lama bisa menjadi kekhawatiran tersendiri. Agar rumah tetap aman selama mudik Lebaran, ada beberapa langkah penting yang harus dilakukan. Berikut ini adalah hal-hal yang wajib diperhatikan sebelum meninggalkan rumah. Pastikan Semua Pintu dan Jendela…
Read more